LEMBAR KEGIATAN
SISWA
MATA
PELAJARAN : Biologi
MODEL : Non Eksperimen
JUDUL : LKS sistem hormon manusia
KLS
/ SEMESTER : XI./ II
STANDAR
KOMPETENSI.
Menjelaskan
struktur dan fungsi organ manusia danh
hewan tertentu,kelainan/penyakit yang mungkin twerjadi serta implikasinya pada Salingtemas
KOMPETENSI
DASAR.
Menjelaskan
keterkaitan antara struktur,
fungsi dan proses serta ,
kelainan /penyakit yang dapat terjadi pada
system regulasi manusia (saraf,endokrin dan pengindraan
INDIKATOR.
- Menjelaskan struktur dan fungsi sistem endokrin/hormon
TUJUAN.
1. Siswa
dapat menjelaskan macam-macam kelenjar
endokrin dan letaknya dalam tubuh
2. Siswa
dapat menentukan bebgai macam hormon
yang dihasilkan oleh kelenjar endokrin
3. Siswa
dapat menjelaskan fungsi dari berbagai
macam hormon yang dihasilkan oleh kelenjar endokrin
1. Petunjuk Belajar
1. Pelajarilah
LKS ini dan kerjakan tugas-tugas yang
ada
2. Lakukan telaah referensi untuk mengidentifikasi Sistem regulasi (sistem endokrin) pada manusia.
3. Diskusikanlah
dalam kelompok kalian tentang Sistem endokrin pada manusia
2.
Informasi.
Sistem
endokrin terdiri atas kelenjar dan jaringan yang menyekresi hormon.Hormon
adalah senywa kimia yang mempengruhi aktifitas kelenjaar dan jaringan yang lain.hoemon berpengaruh terhadapmetabollisme
sel,pertu,buhan dan perkembangan serta
keseimmbangan tubuh
Kelenjar endokrin merupakan kelenjartanpa
pembuluhsehingga disebut juga kelenjar buntu.Berdasasrkan aktifitasnya
,kelenjar endokrindibedakan atas :
a.
Kelenjar yang bekerja sepanjang hayatContoh ,kelenjar
yang digunakan dalam metabolismetubuh
b.
Kelenjar yang dimulai pada masa tertentu.Contoh; kelenjar kelamin
c.
Kelenjar yang bekerjanyasampai masa tertentu.Contoh;
corpus liteum untuk membentukprogesteron
Berdasrkan endokrin menghasilkan berbagai macam hormon
berdasarkan letaknya yaitu:
- Kelenjar Hipofisis(kelenjar pituitari),merupakan kelenjar endokrin yang paling besar,karena mempengaruhi kelenjar yang lain.yang terletak pada dasar otak besar(didalam lekukan tulang sela tusika bagian tulang baji.Kelenjar hipofisis terbagi atas 3 lobus yang masing-masing lobus menghasilkan hormon yang berlainan yaitu,a. Lobus anterior hormon yang dihasilkan adalah Tiroksin(TSH),Adenokortikotropin (ACTH), FollicleStimullating Hormone (FSH),Luteinizing Hormone(LH),dan Prolaktin(TH)/Laktogen.
- Kelenjar tiroidatau kelenjar gondok,kelenjar ini menghasilkan hormon tiroksin,yang berperan dalam proses metabolisme,ertumbuhan fisik,perkembangan mental,kematangan seksdan mengubah glikogen menjadi gula dalam hati,Hormon triidotironin,yang berperan dalam distribusi air dan garam dalam tubuh(sama dengan peran hormon tiroksin)dan hormon kalsitonin, yang berperan dalam menjaga keseimbangan kalsium dalam darah.
- Kelenjar paratiroid(kelenjar anak gondok),kelenjar yang berperan dalam mengendalikan kadar kalsium dalam darah dan menghasilakan hormon parathohormon.
- Kelenjar adrenal (kelenjar anak ginjal),kelenjar ini terdiri atas dua bagian yaitu bagian kulit(korteks) dan bagian dalam (medula) yang terletak dibagian atas ginjal,serta menghasilkan hormon korteks mineral yang berfungsi menyerap natrium darah dan mengatur reabsorbsi air pada ginjal.Hormon Glukokortiroid berfungsi menaikan kadar gula darah,mengubah glikogen menjadi glukosaserta mengubah protein menjadi glikogen dalam hati.Hormon androgen berfungsi membentuk sifat kelamin sekunder pada pria.Hormon adrenalin/epinerpin,berfungsi mengubah glikogendalam otot menjadi glukosa (dalam darah).
- Kelenjar pankreas(kelenjar langerhans),kelenjar yang tersebar kelompok kecil sel-selyang kaya pembulu darah dan disebut langit langerhans.terletak didekat ventrikulus atau lambung.Menhasilkan hormon insulin dan glukogen.Fungsi dari hormon insulin adalah mengubah gula darah (glukosa) menjadi gula otot(glikogen)dihati.Hormon Glukogen berfungsi mengubah glikogen menjadi glukosa
- Kelenjar gonad.Kelenjar yang terdapat pada wanita maupun pada pria yang masing masing menghasilkan hormon estrogen dan progesteron pada wanita serta hormon testosteron pada pria.terletak pada bagian abdomen atau daerah perut pada wanita dan pada bagiab zakar pada pria.Fungsi dari hormon estrogen yitu menentukan ciri pertumbuhan kelamin sekunder.Progesteron berpperan dalam penebakan dan perbaikan dinding uterus.sedangkan hormon testosteron berperan dalam menentukan ciri pweertumbuhan kelamin sekunder pada pria.
- Kelenjar Timus.kelenjar yang berfungsi untuk membentuk hormon thymosin yang berperan dalam sistem imum(kekebalan).Terletak pada daerah dada.
.
3. Langkah Kerja .
1. Diskusikan dengan teman kelompokmu tentang
sistem endokrin pada manusia.
2. Diskusikan jawaban pertanyaan bahan diskusi
serta rumuskan kesimpulannya
3. Tanyakan pada siswa kelompok lain atau pada
guru jika ada hal- hal yang belum
difahami dengan baik
4. Bahan Diskusi.
1.
Mengapa kelenjar endokrin disebut juga kelenjar buntu.
2.
Jelaskan macam-macam kelenjar endokrin berdasarkan
aktivitasnya.
3.
Tuliskan berbagai macam hormon yang dihasilkan kenjar
hipofisis.
4.
Jelaskan fungsi dari
masing-masing hormon yang
dihasilkan kelenjar hipofisis.
5.
Jelaskan perbedaan antara hormon insulin dengan hormon
adrenalin
Jawaban Diskusi
|
*Kesimpulan
Kelompok :__________
1.
2.
3.
4
5.
Kolom
Penilain
Nama Siawa
|
Kelas
|
Nilai
|
Paraf Guru
|
|
|
|
|
Catatan :
|
fak
ReplyDelete